ba5710ab89f8b9785b59892e3f42485a60c031ba33d1789fd68ba447482eb3e21df77c321b12fdc7

KoblogPlates - Premium Blogger Template

kareelkunPhoto Ditulis oleh kareelkun
Diposting
2 Comments
Diperbarui
Kareel Blog - Dengan hadirnya artikel ini saya selaku penulis di blog ini ingin menyampaikan selamat tahun baru 2020 semoga diawal tahun ini para blogger semakin sukses amin. Akhir tahun 2019 lalu saya sempat memberikan bocoran pembuatan template blog di group facebook sekaligus mendapatkan informasi cara membuat template blog yang disukai banyak blogger. Dari informasi tersebut lahirlah template yang saya namai "KoblogPlates".
Mari simak penjelasan dibawah ini apa itu KoblogPlates?

Tentang KoblogPlates

KoblogPlates merupakan singkatan dari kepajangan Kareel On Blog Template yaitu premium blogger template yang dibangun menggunakan framework boostrap 4.4.0 sebagai buildernya.
Kerangka blogger yang ada di koblogplates merupakan kerangka blogger terbaru seperti kerangka blogger indie.xml yaitu Contempo, soho dsb. Untuk javascript bawaan blogger tidak saya pakai di body melainkan hanya di Layout dan Blog Preview. Hal ini untuk meningkatkan performa blog pada penilaian page score seperti google page speed dan gtmatrix.


Fitur

Berikut ini fitur yang tersedia di koblogplates premium blogger template:
  1. Satu Tombol Konfigurasi Untuk Semua
  2. Blogger Theme Designer
  3. SEO Friendly / Mobile Friendly / Responsive
  4. Menggunakan form komentar baru blogger atau disqus
  5. Blog, post and page preview
  6. Featured Carousel di homepage dan dipost featured pinned
  7. Widget Category, Pencarian, Navigasi Halaman, Logo, PopularPost, Iklan Dalam Artikel, Iklan Multypage, Iklan Sidebar
  8. Recent Post switch mode Grid/List dengan pengingat
  9. Ganti Malam dengan pengingat dan otomatis mode malam berdasarkan waktu jam (hours 0-23)
  10. Menu kanan tampilan PC dapat di sembunyikan dengan pengingat
  11. Lazyload images
  12. Plugin adblock, disable javascript, fraud click, pause mode developer dan deteksi CTRL+U
  13. Auto Table Of Content (TOC) di dalam artikel
  14. Author Badge level
  15. Pagenation dengan Jquery GET
  16. Ajax Random Related Post, Ajax Multy Read Too, Ajax Avatar Author
  17. Author Badge level
  18. Parallax Ads di tampilan smartphone dalam artikel
  19. Recent Post include Infeed Ads
  20. Font Awesome v.5.9

Change Log


Layout

Berikut ini tampilan layout pada dashboard blogger:

Dibawah ini tampilan di Blogger Theme Designer


Harga Template

Untuk harga template cukuplah untuk blogger pemula terdiri dari 3 Lisensi Key.

Kesimpulan

View: - Tags: Template Blogger

Posting Komentar